LAZIS YASAQU (Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shodaqoh YASAQU) sebagai lembaga yang mensupport seluruh kegiatan dakwah al-Qur’an dan sunnah diharapkan...
MIMBAR (Membangun dan Memakmurkan Masjid) merupakan Yayasan di lingkungan ICWM yang mensinergikan kekuatan umat dalam membangun dan memakmurkan masjid. Keberadaan...
WISATA QUR’AN merupakan Program ‘Short Camp’ yang diperuntukkan bagi peserta didik sekolahsekolah, maupun karyawan instansi pemerintah dan swasta yang ingin...
LKID SaQu (Lembaga kaderisasi Imam dan Da’i Sahabat Qur’an) merupakan program beasiswa upgrading Da’i. Hampir mirip dengan PG TAUD SaQu,...
Animo dan kebutuhan masyarakat terhadap pendidikan Al-Qur’an terus meningkat. Oleh karenanya, Bimbel SaQu hadir sebagai layanan pendidikan Al-Qur’an tanpa mengorbankan...
MIT SaQu (Madrasah Ibtidaiyah Tahfizhul Qur’an Sahabat Qur’an) merupakan sekolah fromal jenjang SD sederajat dengan program khusus menghafal al-Qur’an. Siswa-siswi...
PG TAUD SaQu atau Pendidikan Guru Tahfizh Anak Usia Dini merupakan Program ‘Upgrading Da’iyah’ khusus akhwat yang berfokus pada program...
TAUD SaQu atau TAHFIZH ANAK USIA DINI SAHABAT QUR’AN merupakan sekolah untuk anak usia dini, mulai usia 3 tahun dengan...
Sekolah Tinggi Ilmu Ushuluddin Wadi Mubarak Bogor atau disingkat STIU WM digagas sebagai upaya pengembangan program tahfizh al-Qur’an Mahad Wadi...